Author Fees
Indonesian Journal of Midwifery Today (IJMT) tidak membebankan biaya untuk pengiriman artikel. Penulis yang artikelnya diterima untuk dipublikasikan akan dibebaskan dari biaya pemrosesan artikel (seperti editing, review, dan publikasi) atau tidak dikenakan biaya pemrosesan artikel (APC). Namun, untuk meningkatkan manajemen kualitas jurnal elektronik dan kualitas artikel yang dipublikasikan melalui Indonesian Journal of Midwifery Today (IJMT), mulai volume 3 No 1 (November) 2023, penulis akan dikenakan biaya pemrosesan artikel.
Pengiriman Artikel: Rp 0,00 (IDR)
Indonesian Journal of Midwifery Today (IJMT) tidak membebankan biaya kepada penulis untuk proses pengiriman artikel.
Publikasi Artikel: Rp 100.000 (IDR)
Indonesian Journal of Midwifery Today (IJMT) mengenakan biaya publikasi sebesar Rp 100.000 untuk setiap naskah yang diterbitkan di jurnal.
Setelah naskah diterima dan dikoreksi oleh penulis, Indonesian Journal of Midwifery Today (IJMT) akan mengirimkan Surat Penerimaan (LOA) dan faktur kepada penulis terkait biaya yang harus dibayar untuk melanjutkan ke tahap publikasi berikutnya.