Self-Esteem Dan Resiliensi Akademik Mahasiswa

  • Ima Fitri Sholichah
  • Andi Nadira Paulana
  • Putri Fitriya

Abstract

Mahasiswa bertanggung jawab atas hidupnya sendiri dalam menentukan masa depannya, sedangkan pada masa ini masih membutuhkan orang lain dalam menghadapi permasalahan yang berkaitan dengan proses perkembangannya. Resiliensi dibutuhkan pada mahasiswa agar mampu keluar dari keadaan yang membuatnya tertekan. Salah satu faktor yang dapat membentuk resiliensi adalah self-esteem. Studi ini bertujuan untuk menguji secara empiris hubungan self-esteem dengan resiliensi akademik pada mahasiswa. Penelitian ini menganalisis sebanyak 53 orang. Alat ukur yang digunakan adalah Skala Self-Esteem dan Skala Resiliensi Akademik. Metode analisis statistik yang digunakan yaitu analisis korelasi product moment. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya hubungan yang positif antara self-esteem dengan resiliensi akademik (R=0.52, p<0,05).

Downloads

Download data is not yet available.
Published
Jul 8, 2019
How to Cite
SHOLICHAH, Ima Fitri; PAULANA, Andi Nadira; FITRIYA, Putri. Self-Esteem Dan Resiliensi Akademik Mahasiswa. Proceeding National Conference Psikologi UMG 2018, [S.l.], v. 1, n. 1, p. 191-197, july 2019. Available at: <https://journal.umg.ac.id/index.php/proceeding/article/view/920>. Date accessed: 21 nov. 2024.
Section
Articles